Seperti halnya Windows, Sistem Operasi Ubuntu juga dapat melakukan shutdown otomatis dengan settingan waktu yang kita sesuaikan.
Kita tidak perlu aplikasi khusus untuk melakukan shutdown ini. Kita tinggal menjalankan perintah pada Terminal.
Langsung aja kita bahas bersama:
tanda $ adalah tanda sebagai user biasa dalam terminal
sedangkan # adalah tanda sebagai super user atau root atau sudo su
Kita tidak perlu aplikasi khusus untuk melakukan shutdown ini. Kita tinggal menjalankan perintah pada Terminal.
Langsung aja kita bahas bersama:
- Jalankan terminal
- jadilah super user atau root dengan perintah $ sudo su kemudian masukkan password sistem anda
- Kemudian ketikkan perintah berikut: # shutdown -h +60
-h adalah perintah untuk melakukan shutdown.
+60 adalah jumlah detik untuk melakukan shutdown tersebut. Jadi komputer akan melakukan shutdown setelah 60 detik.
tanda $ adalah tanda sebagai user biasa dalam terminal
sedangkan # adalah tanda sebagai super user atau root atau sudo su
Tidak ada komentar:
Posting Komentar